Sejarah Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang UMY

Sejarah Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang UMY

December 17, 2012, oleh: superadmin

        Ide pendirian prodi PBJ UMY dimulai awal tahun 2010 tepatnya pada bulan maret 2010, ketika Kepala Pusat Pelatihan Bahasa (PPB) UMY yang pada waktu itu dijabat Bpk. Jati Suryanto .S.Pd, MA memberikan tugas Bpk Drs. Kusnendar dan Drs. Mahmud Jamal yang pada waktu itu sebagai staf pengajar bahasa Jepang di PPB

Jurusan/Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang di Indonesia

December 13, 2012, oleh: superadmin

Sampai akhir tahun 2012 ini baru sekitar 10 Jurusan /Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang yang ada di Indonesia yaitu : 1. Jurusan Pendidikan Bahasa Jepang FPBS UPI Bandung (S1 dan S2) 2. Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang UNESA Surabaya  (S1) 3. Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang UNIMA Menado  (S1) 4. Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang